Harga Toyota Agya
Toyota Agya merupakan mobil hatchback generasi baru besutan Toyota, setelah sukses dengan Toyota Yaris, Toyota Agya dikeluarkan untuk merebut pasar mobil sedan segmen bawah. Walaupun pihak Astra belum resmi mengeluarkan harga Toyota Agya, namun diperkirakan harganya berkisar antara 80 juta hinggan 110 juta.
Baru
No
|
Model/Type
|
Harga
|
1
|
Toyota Agya A/T |
110.250.000
|
2
|
Toyota Agya TRD S M/T |
111.150.000
|
3
|
Toyota Agya G A/T |
116.250.000
|
4
|
Toyota Agya TRD S A/T |
120.750.000
|
5
|
Toyota Agya G M/T |
106.650.000
|
6
|
ToyotaAgya E M/T |
99.900.000
|
Spesifikasi Toyota Agya
Mobil ini memiliki kapasitas mesin 998 cc DOHC fuel injection, berkekuatan mencapai 65 hp pada 6.000 rpm dengan torsi 85 pada 3.600 rpm, dengan 5 speed pada transmisi manual dan 4 speed pada transmisi otomatis.
Type Toyota Agya
Toyota rencananya akan mengeluarkan 3 tipe untuk mobil ini
- Type E (medium grade) : power steering, power window dan power door lock, seatbelt di seluruh jok, jok belakang bisa dilipat, Velg R13, 1 din audio.
- Type G (high grade) : type E ditmabah dengan Velg Alloy , R14 175/65 , Rear spoiler, Foglamp dengan chrome, spion electric, multi info display, Chrome pada beberapa bagian interior dan exterior, Alarm dengan 5 macam setingan, tachometer , eco mode indicator, 2 Din Audio with USB/CD/MP3/Aux.
- Type TRD-s (sporty) : type G ditambah dengan side sticker dan sidesrit khusus TRD-s, emblem, dan aero kit di depan dan belakang (terlihat sportif dan jantan).
Itulah sekilas gambaran tentag harga, spesfikasi, dan type mobil toyota agya.